Daftar Harga Motor Listrik Honda – Dengan kehadiran motor listrik di pasar otomotif tanah air bakal menjadi pilihan alternatif kepada semua orang, sebab motor tersebut tidak membutuhkan bahan bakar (BBM) agar motor dapat dikendarai. Seakan tidak ingin kalah dengan para kompetitornya, pihak Honda turut menghadirkan beberapa motor listrik sebagai jawaban atas permintaan para konsumen setianya.
Setidaknya, sampai saat ini kurang lebih terdapat 7 unit yang siap dipasarkan secara resmi oleh pihak Honda Indonesia dan lebih menariknya lagi salah satunya dibanderol dengan harga kurang dari 10 juta rupiah. Trend motor listrik yang semakin diminati oleh banyak orang, tidak sedikit perusahaan memproduksi jenis motor tersebut seperti motor listrik United serta masih banyak lagi lain tentunya.
Hampir setiap motor listrik yang ada di Indonesia memang hadir membawakan tampilan cukup unik serta memiliki ukuran dimensi yanga bisa dikatakan lebih kecil bila dibandingkan dengan jenis motor pada umumnya. Sebagai contohnya adalah Honda U-Go dimana memiliki tinggi 740 mm serta memiliki bobot agak lebih berat kurang lebih 83 kg, dilihat dari ukuran dimensi tersebut dirasa akan sangat cocok untuk orang Indonesia.
Tidak hanya berhenti sampai disitu saja, ada banyak keunggulan yang ditawarkan oleh pihak Honda mulai dari performa dapur pacu serta kapasitas baterai yang dibawakan dimana sebanding dengan harganya. Bagi kalian yang ingin mengetahui daftar harga motor listrik Honda. Karena banyak informasi penting akan disampaikan, silahkan simak artikel ini sampai selesai karena akan ada banyak informasi penting hendak disampaikan.
Dikarenakan banyak yang penasaran dengan semuanya maka pada kesempatan sangat baik ini kami hendak informasikan kepada kalian semua akan beberapa daftar motor listrik dari produsen Honda, karena kami sangat yakin banyak orang belum mengetahui harganya berapa. Baiklah tanpa perlu berlama lama lagi langsung saja simak ulasan sudah dipersiapkan oleh Otoflik.com mengenai daftar harga motor listrik Honda telah dipersiapkan seperti dibawah ini.
Daftar Harga Motor Listrik Honda
Bagi setiap konsumen setia dari Honda, tentu ingin mengetahui lebih lengkap akan beberapa produk motor listrik dari produsen Honda. Jika penasaran dengan semua produk sudah tersedia maka simak langsung ulasan sudah dipersiapkan diantaranya adalah sebagai berikut.
1. Honda U-Go
Sebagaimana sudah dijelaskan kepada kalian semua, pihak dari Honda memang menyedikan beberapa unit yang sebelumnya sudah hadir secara resmi beberapa tahun yang lalu di Jepang yakni Honda U-Go. Bahkan beberapa informasi didapatkan jika Honda U-Go akan hadir secara resmi di Indonesia, jadi untuk kalian agar tetap bersabar karena tidak diketahui pastinya.
Memiliki tampilan terlihat lebih elegan, produk tersebut mampu menarik perhatian dari banyak orang terutama di Indonesia. Memiliki berat 83 kilogram motor tersebut mampu menghasilkan tenaga mencapai 53 km per jam dengan jarak tempuh sejauh 130 km. Untuk kalian yang berminat memiliki motor listrik tersebut, mulai sekarang kumpulkan uang untuk bisa memilikinya.
Harga : Rp 17 jutaan
2. Honda V-GO
Berikutnya adalah Honda V-Go, tidak jauh berbeda dengan beberapa motor matic Honda V-Go keduanya memiliki tampilan tidak jauh berbeda, dibekali dengan baterai lithium yang mana berkualitas tinggi yakni Tesla S. Kemampuan dari baterai tersebut mampu bertahan hingga 1 jam, tapi perlu kalian ketahui itu berlaku jika di medan biasa.
Memiliki daya sebesar 2000 Watt motor tersebut mampu menghasilkan tenaga maksimal hingga 55 km per jam, hanya saja sementara ini belum hadir secara resmi di Indonesia. Namun besar kemungkinan unit tersebut akan segera hadir di Indonesia, apalagi harganya dapat dikatakan cukup terjangkau untuk sekelas motor listrik.
Harga : Rp 16 jutaan
3. Honda MS01
Jika dilihat dari namanya memang cukup mudah di ingat, hal tersebut juga bisa dilihat dari tampilan yang dibawahkannya yang mana seklias tidak seperti sebuah motor tetapi seperti sepeda. Tetapi itu bukan menjadi sebuah masalah besar, sebab ada banyak fitur berteknologi canggih yang dibawakan pada Honda MS01.
Sementara itu mengenai performa dapur pacu yang dibawakan mampu menghasilkan tenaga maksimal hingga 25 km per jam, sementara itu ketahanan dari baterai mampu bertahan hingga 65 km pada median jalanan biasa. Meskipun dibanderol dengan harga cukup terjangkau, namun sayangnya belum hadir secara resmi di Indonesia.
Harga : Rp 11 jutaan
4. Honda U-Bee Cross 2022
Apabila dilihat dari beberapa model motor listrik Honda memang membawakan tampilan cukup unik, hal tersebut berlaku pada Honda U-Bee Cross 2022 dimana memiliki tampilan cukup berbeda dengan beberapa motor listrik. Tetapi itu bukan menjadi sebuah masalah besar, sebab pihaknya menawarkan banyak keunggulan.
Karena memiliki tampilan seperti tersebut tak heran jika bobotnya hanya seberat 54 kg saja serta memiliki ukuran dimensi yang cukup kecil sehingga akan sangat cocok sekali untuk orang Indonesia. Motor tersebut mampu menghasilkan tenaga mencapai 85 kn dengan memiliki kecepatan rata rata 25 km per jam.
Harga : Rp 11 jutaan
5. Honda CR Electric
Sekilas dari namanya dapat dipastikan bahwa motor listrik dari Honda tersebut tidak akan jauh berbeda, yah Honda CR Electric memiliki tampilan selayaknya motor off-road. Namun kalian semua jangan menyalah artikan dari sisi tampilan, sebab performa yang dihasilkan tidak setanggug seperti motor pada umumnya.
Hanya saja sampai detik ini pihak dari Honda belum merilisnya secara resmi sehingga menjadi bahan perbincangan bagi semua orang, membawakan baterai bertipe Lithium-ion 370 volt mampu menghasilkan tenaga mencapai 160,p PS serta menghasilkan torsi sebesar 21 Nm. Jadi sampai saat ini, belum diketahui seberapa besar harga yang bakal dibanderol.
Harga : Rp
6. PCX Electric
Lalu motor listrik Honda selanjutnya adalah PCX Electric, mengusung tampilan seperti Honda PCX sesuai dengan namanya dan lebih menariknya ukuran dimensi yang dibawahakan tidak jauh berbeda dengan aslinya. Bahkan secara sekilas sangat mirip, tentu banyak orang yang tidak bisa membedakan antara keduanya.
Hanya saja belum diketahui spesifikasi yang dibawakan seperti apa, jadi kami tidak bisa membahas secara detail akan Honda PCX Electric. Cuma, dari informasi didapatkan setiap orang dapat menyewa unit tersebut dengan budget sekitar 1,9 jutaan rupiah per bulan.
Harga : Rp
Akhir Kata
Bila melihat dari penjelasan seperti diatas maka dapat menarik kesimpulan dimana daftar harga motor listrik Honda sudah disampaikan diatas memang sebanding dengan semuanya. Semoga saja dengan adanya informasi dari Otoflik.com seperti diatas bisa membantu setiap konsumen sedang membutuhkannya.
Sumber Gambar Dari OtoRider, escoter.co, Kumparan, Otomotif Sindo, Motorplus, OtomotifKompas