Harga Yamaha Grand Filano Hybrid – Mungkin sudah tidak ada kata kata lain bisa di sampaikan dengan salah satu produsen motor bernama Yamaha, sebelumnya memang pabrikan motor tersebut menghadirkan beberapa produk andalannya. Namun tidak membutuhkan waktu sangat lama perusahaan tersebut kembali memperkenalkan motor terbarunya dengan nama Yamaha Grand Filano Hybrid.
Jika dilihat dari namanya saja sudah dapat dipastikan jika motor matic tersebut akan ditenagai dengan teknologi Hybrid seperti halnya dengan Yamaha Fazzio dimana antara keduanya sama sama didukung dengan mesin penggerak Hybrid. Lantas apa saja si kelebihan dari motor matic Yamaha terbaru tersebut? Untuk mengetahui informasi lebih lengkapnya maka wajib sekali simak artikel ini sampai selesai.
Tentunya tidak perlu diragukan kembali akan apa yang telah ditawarkan dan bahkan akan sebanding dengan harga Yamaha Grand Filano Hybrid, terlebih lagi akan fitur fiturnya yang mana menggunakan teknologi canggih dan modern pastinya. Salah satu fitur unggulan dari Yamaha adalah Comunication Control Unit dimana dapat menghubungkan motor matic tersebut ke dalam smartphone dengan akses aplikasi bernama Y-Conncet.
Pada dasarnya memang tidak jauh berbeda dengan Yamaha Fazzio dan bahkan untuk di sejajarkan antara keduanya memang sama sama memiliki tampilan keran serta sporty. Lantas manakah yang terbaik diantara keduanya? Jika ingin mengetahui lebih lengkap akan Yamaha Grand Filano Hybrid maka simak terus pembahasan ini sampai selesai, sebab akan ada banyak informasi penting hendak disampaikan kepada kalian semua.
Karena banyak orang ingin mengetahui lebih mendalam mulai dari harga Yamaha Grand Filano Hybrid berapa besar serta spesifikasi yang dibawakan seperti apa saja, maka simak artikel ini sampai selesai jika ingin mengetahui lebih mendalam. Baiklah tanpa perlu banyak basa basi lagi langsung saja simak ulasan dari Otoflik.com mengenai spesifikasi dan harga Yamaha Grand Filano Hybrid yang sudah dipersiapkan seperti dibawah ini.
Spesifikasi Yamaha Grand Filano Hybrid
Spesifikasi Yamaha Grand Filano Hybrid | |
Mesin | |
Tipe Mesin | Pendingin Udara, 4-Langkah, SOHC |
Isi Silinder | 124,86 cc |
Diameter x Langkah | 52,4 mm x 57,9 mm |
Perbandingan Kompresi | 11,0 : 1 |
Power Maksimum | 6,1 kW / 6.500 rpm |
Torsi Maksimum | 10,4 Nm / 5.000 rpm |
Sistem Starter | Electric starter |
Kapasitas Oli Mesin | 0.84 L |
Sistem Bahan Bakar | Fuel Injection |
Tipe Transmisi | V-Belt Otomatis |
Dimensi | |
P x L x T | 1820 mm x 685 mm x 1155 mm |
Jarak Sumbu Roda | 1280 mm |
Jarak Terendah ke Tanah | 125 mm |
Tinggi Tempat Duduk | 790 mm |
Berat Isi | 100 kg |
Kapasitas Tangki Bensin | 4,4 L |
Kaki – Kaki | |
Tipe Rangka | Underbone |
Suspensi Depan | Telescopic |
Suspensi Belakang | Unit Swing |
Ban Depan | 110/70-12 47L |
Ban Belakang | 110/70-12 47L |
Tipe Ban | Tubeless |
Rem Depan | Disc Rem Cakram |
Rem Belakang | Rem Tromol |
Kapasitas Tangki Bensin | 4,4 L |
Kelistrikan | |
Battery | YTZ6V |
Tipe Busi | CR6HSA |
Sistem Pengapian | TCI |
Review Yamaha Grand Filano Hybrid
Bila melihat dari sisi tampilan dari motor matic tersebut dapat dipastikan menjadi salah satu motor matic terbaru dari Yamaha yang wajib diperhitungkan sekali, hal tersebut bukan semata mata karena usung teknologi Hybrid saja.
Kalian bisa lihat sendiri dari bagian depan dimana hadir dengan membawakan desain lampu utama sangat premium sekali dan dibarengi dengan aksen garis hitam yang menegaskan sekali jika motor tersebut sangat premium.
Tidak hanya berhenti sampai disitu saja, motor matic premium tersebut sudah membawakan lampu utama dengan LED Diamond Shaped Headlight. Dimana desain tersebut semakin mempertegas akan nuansa sporty dan pastinya sangat enak untuk di pandang.
Tentu saja tidak hanya berhenti sampai disitu saja, kalian bisa lihat sendiri dari sisi Speedometer yang mana mengusung konsept digital dan menjadi yang pertama dikelasnya, adapun untuk tampilannya memiliki warna serta animasi sebagai contoh saja Welcome-Goodbye Message, Odometerm Fuel Consumtion dan Power Assit Indicator.
Demi memberikan rasa nyaman pada saat berkendara, pihaknya mendesain jok motor senyaman mungkin dimana memiliki tekstur empuk serta bordiran yang sangat unik. Lalu pada bagian pijakan kaki baik itu pengendara atau pembonceng lebih nyaman karena dibuat lebih meluas.
Kenyamanan tersebut juga didukung dengan ukuran dimensi yang menurut kami memang sangat pas sekali karena memiliki panjang motor 1820 mm, lalu lebar motor 685 mm dan tinggi 1155 mm. Ukuran dimensi tersebut di imbangi dengan berat motor hanya 100 kg saja, dengan begitu motor lebih mudah untuk di ajak bermanuver.
Kemudian lanjut membahas mengenai sektor dapur pacunya dimana ini menjadi salah satu ulasan sangat penting sekali, berbekal mesin bertipe Pendingin udara 4-langkah, SOHC ber silinder tunggal. Selain itu memiliki diameter x langkah sebesar 52,4 x 57,9 mm serta perbandingan kompresi 11.0 : 1.
Dengan membawakan tipe mesin seperti tersebut, motor matic satu ini mampu menghasilkan tenaga maksimal sebesar 61,1 kW pada putaran mesin 6.500 RPM dan untuk torsi maksimalnya mencapai 10,4 Nm pada putaran mesin sebesar 5.000 RPM. Performa tersbeut memang tidak lepas dari dukungan yang diberikan oleh sistem transmisi V-Belt Otomatis serta tenaga Hybrid.
Kemudian lanjut ke pembahasan berikutnya tinggal membahas akan bagian dari suspensi dari motor matic tersebut, sebanding dengan harga Yamaha Grand Hybrid Filano telah menggunakan tipe Teleskopik untuk bagian depan. Sedangkan pada bagian belakang menggunakan Unit Swing, adapun kedua tipe suspensi tersebut memiliki kualitas yang sudah pasti memberikan rasa nyaman tingkat tinggi.
Demi memberikan rasa nyaman kepada setiap pengguna, motor matic tersebut didukung dengan sistem pengereman bertipe rem cakram untuk bagian depan dan untuk bagian belakang menggunakan tipe rem tromol. Kedua tipe pengereman tersebut mampu menghentikan laju motor dengan sempurna.
Hampir sama seperti beberapa motor matic dari Yamaha pada umumnya, Yamaha Grand Filano Hybrid membawakan ban bertipe Tubeless dengan ukuran 110/70-12 47L pada bagian depan. Sedangkan untuk bagian belakang memiliki ukuran 110/70-12 47L.
Fitur Yamaha Grand Filano Hybrid
Kemudian lanjut ke pembahasan berikutnya mengenai fitur fitur apa saja yang dibawakan, hampir semua tipe yang dibawakan telah menggunakan teknologi yang sangat canggih. Jadi tak heran jika harga Yamaha Grand Filano Hybrid sebanding dengan semuanya.
Untuk fitur yang pertama ada Digital Speedometer with TFT Sub Display dimana ini merupakan yang pertama di kelasnya, adapun terdapat Animasi berwarna seperti Welcome-Goodbye Message, Odometer Fuel Consumtion dan Power Assit Indicator.
Berikutnya ada Blue Core Hybrid 125cc, merupakan sebuah mesin dengan generasi baru mampu memberikan tenaga yang sangat tangguh. Terlebih lagi telah dilengkapi dengan Electric Power, Assist Start dan lain sebagainya.
Sebagaimana sudah dijelaskan kepada kalian semua, masih ada banyak fitur fitur lain telah disematkan diantaranya Yamaha Motorcycle Conncet. Adapun fitur tersebut mampu menghubungkan motor dengan smartphone dan itu karena adanya teknologi CCU lewat aplikasi Y-Conncet.
Pilihan Warna Yamaha Grand Filano Hybrid
Sama seperti halnya dengan beberapa motor matic pada umumnya, pihaknya memberikan beberapa pilihan warna. Beberapa warna tersebut memang memiliki tampilan yang sangat keren sekali, jika ingin mengetahui lebih lengkapnya silahkan simak langsung sebagai berikut.
Yamaha Grand Filano Hybrid Lux
Yamaha Grand Filano Hybrid Neo
Harga Yamaha Grand Filano Hybrid
Kemudian lanjut ke pembahasan utama kali ini mengenai harganya, kira kira berapa harga yang pantas untuk motor tersebut? Jika melihat dari website resminya, untuk harga Yamaha Grand Filano Hybrid dibanderol dengan harga sebesar Rp 27.500.000 OTR Jakarta.
Besar kemungkinan untuk luar daerah Jakarta dan sekitarnya akan berbeda, semua itu bergantung dari kebijakan masing masing dealer di daerah kalian masing masing. Namun untuk perbedaan harga kami rasa tidak akan jauh berbeda.
Akhir Kata
Jika melihat dari penjelasan seperti diatas maka dapat menyimpulkan jika motor matic tersebut memang sebanding dengan semuanya, apalagi fitur fitur yang dibawakan memang berteknologi canggih dan modern. Nah, seperti itulah kiranya pembahasan mengenai spesifikasi dan harga Yamaha Grand Filano Hybrid dapat Otoflik.com sampaikan kepada kalian semua.