35 Motor Termahal di Dunia dan Tercanggih di Indonesia

Motor termahal di dunia Memang menjadi motor impian bagi semua orang pecinta otomotif, karena pada motor paling mahal didunia akan terdapat banyak sekali keunggulan yang sudah dibawakannya. Untuk soal performa dapur pacu sudah tidak perlu lagi untuk dipertanyakan, sudah pasti akan memiliki tenaga sangat power full. Karena setiap motor mahal didunia sudah dibekali mesin berkapasitas sangat besar.

Selain itu juga untuk tampilan yang dibawakan sangat beragam, namun yang pastinya desainnya sangat keren, stylaih dan mewah. Karena banyak juga yang sudah memodif, agar tampilan motor kesayangan tampil lebih keren dari pada yang lainnya. Selain itu juga terdapat pula motor termahal di dunia yang usung konsep motor klasik, namun sangat berkesan mewah sekali.

Seperti halnya salah satu produsen otomotif ternama di dunia yakni Ducati, produsen tersebut memang dikenal dengan beberapa motor sport dengan desain sangat oke, kapasitas mesin besar dan sudah dilengkapi dengan fitur berteknologi canggih dan modern. Salah satunya adalah Ducati Desmosedici D16RR NCR M16 yang hadir dengan warna khasnya merah dengan balutan warna putih.

Selain Ducatai, terdapat beberapa produsen otomotif ternama didunia yang sudah mencipatak motor termahal di dunia seperti Yamaha, Harley Davidso, MV Agusta  dan masih banyak lagi yang sudah ada untuk saat ini. Pastinya flikermania semua penasaran bukan, untuk mengetahui lebih lengkapnya. Kalian semua dapat simak langsung saja ulasan yang sudah kami persiapkan dibawaha ini.

Daftar Motor Termahal di Dunia dan Tercanggih di Indonesia

Daftar Motor Termahal di Dunia
Daftar Motor Termahal di Dunia

1. Neiman Marcus Limited Edition Fighter

Neiman Marcus Limited Edition Fighter menjadi salah satu motor termahal di dunia, karena produsen dari Neiman Marcus Limited Edition Fighter hanya memproduksi sebanyak 45 unit saja. Sedangkan untuk harga per unitnya saja US$ 11 juta, apabila harga tersebut dirupiahkan mencapai Rp 148 milyar. Harga yang sangat fantastis sekali untuk sebuah motor, tentu kita tidak mungkin sanggup untuk memilikinya deh.

Neiman Marcus Limited Edition Fighter
Neiman Marcus Limited Edition Fighter

Motor dengan dua slinder dengan kapasitas 1996cc ini mampu menghasilkan tenaga maximumnya yang mencapai 120 Hp, oleh sebab itu sangat wajar sekali bila harganya mahal. Lalu untuk rangka yang dibawakan menggunakan material dengan kualitas sangat bagus sekali yakni besi baja ringan. Alhasil rangka akan sangat kokoh, namun sangat ringan sekali.

2. 1949 E90 AJS Porcupine

1949 E90 AJS Porcupine menjadi salah satu motor termahal di dunia untuk saat ini, bahkan motor tersebut merupakan salah satu motor balap pada masanya. Motor besutan dari produsen ternama di Inggris ini menghadirkan motornya dengan mesin 4-tak, Horizontial Parallel-Twins, DOHC, Gear-Driven Camshaft sengan kapsitas mesinnya sebesar 500 cc.

1949 E90 AJS Porcupine
1949 E90 AJS Porcupine

Pada tipe mesin tersebut mampu menghasilkan tenaga maximumnya mencapai 40 bHP dengan meraih topspeed 100 Mph (160 km/h). Untuk motor yang satu ini hanya tersedia 4 unit saja loh, sehingga sangat wajar sekali bila menjadi salah satu motor paling mahal di dunia. Karena harga yang dimiliki oleh 1949 E90 AJS Porcupine dibanderol dengan harga 7 juta dolar amerika, jika dirupiahkan menjadi Rp. 94 milyar.

3. Ecosse ES1 Spirit

Jika melihat motor termahal di duni untuk saat ini memang dibikin geleng-geleng kepala saja bila sudah mendengar harga yang dibanderol. Seperti halnya dengan motor mahal di dunia yang satu ini yakni Ecosse ES1 Spirit, memang sangat mahal sekali. Karena telah dibanderol dengan harga US$ 3,6 juta dan bila harga tersebut dirupiahkan akan mencapai sekitar Rp. 45 milyar.

Ecosse ES1 Spirit
Ecosse ES1 Spirit

Namun harga tersebut akan sepadan dengan semuanya, apalagi pada sektor dapur pacunya yang mampu menyemburkan tenaga sangat tangguh sekali. Karena sudah dibekali dengan tipe mesin V4, four-stroke, IL4 race engine dengan kapsitas mesin sebesar 1000 cc. Pada tipe mesin seperti tersebut mampu menghasilkan tenaga maximumnya yang mencapai 200 hp dan untuk catatan waktu tercepatnya mencapai 370.1 km/h.

4. Hildebrand & Wolfmuller

Sekilas motor termahal di dunia yang satu ini seperti sebuah sepeda ontel saja, namun perlu kalian ketahui jika motor ini merupakan salah satu motor yang pertama kali ada di dunia. Motor tersebut telah dirancang oleh insinyur Heinrich dan Wilhem Hidebrand pada tahun 1894, meskipun seklias seperti biasa saja. Akan tetapi performanya sangatlah luar biasa sekali loh.

Hildebrand & Wolfmuller
Hildebrand & Wolfmuller

Karena motor yang satu ini dibekali dengan mesin bertipe dua silinder dengan kapsitas 1489 cc. pada tipe mesin seperti tersebut mampu menghasilkan tenaga yang mencapai 2.50 HP dengan raihan topspeednya yang mencapai 45 km/h. Menurut informasi yang kami dengar, bila harga motor pertama kali di dunia ini dibanderol dengan harga mencapai 1,2 milyar.

5. BMS Nehmesis

Untuk motor paling mahal di dunia selanjutnya adalah BMS Nehmesis. Motor mahal di dunia yang satu ini merupakan sebuah motor custom yang telah dibuat oleh pemiliknya BMS Chooper di Florida, Amerika Serikat. Menurut informasi dari sangat pemilik, untuk mengerjakan motor tersebut membutuhkan waktu yang sangat lama sekali yakni 125 hari kerja.

BMS Nehmesis
BMS Nehmesis

Jika dilihat-lihat memang tampilannya sangat keren sekali dan mewah, bagaiman tidak. kalian dapat lihat sendiri pada tampilan luarnya yang sangat aduhai sekali, dengan ban belakng yang berukuran besar. Membuat tampilan belakangnya lebih oke sekali, dan untuk harganya jangan kaget ya. Karena bodinya yang sudah dilapisi emas, sehingga harganya mencapai 3 juta dolar Amerika atau sekitar Rp 40 milyar.

6. Harley Davidson Cosmic Starship

Jika melihat dari beberapa motor termahal di dunia yang ada untuk saat ini, memang sangat tidak masuk akal sekali untuk harganya. karena harganya itu mencapai puluhan milyar, bayangkan saja uang sebanyak itu hanya untuk membeli sebuah motor saja. Namun kalian semua jangan salah, karena pada motor Harley Davidson Cosmic Starship memang sangat berbeda sekali dengan motor dari Harley Davidson pada umumnya.

Harley Davidson Cosmic Starship
Harley Davidson Cosmic Starship

Bukan karena pembawan mesinnya yang memiliki kubikasi tinggi dan disokong dengan enam silinder. Melainkan desain yang dimiliki pada Harley Davidson Cosmic Starship memang sangat keren sekali dan bahkan dijuluki sebagai “Cosmic Starship” karena sisi seninya yang sangat memukau yang dibuat oleh Amstrong. Motor tersebut dibanderol dengan harga 1 juta dolar Amerika, atau sekita Rp. 13 milyar.

7. Dodge Tomahawk V10 Superbike

Selain menjadi salah satu motor termahal di dunia, Dodge Tomahawk V10 Superbike juga menjadi salah satu motor tercepat di dunia untuk saat ini. Pasalnya pada motor tersebut mengadopsi mesin mobil Dodge Viper V10 Superbika Bosster, selain itu juga memiliki kapsitas silinder sebesar 8,3 liter. Pada tipe mesin tersebut mampu menghasilkan tenaga maximumnya yang mencapai 500 Hp.

Dodge Tomahawk V10 Superbike
Dodge Tomahawk V10 Superbike

Selain itu juga mampu mencatat topspeed yang mencapai 675 km/h, hanya saja untuk motor yang satu ini dilarang beroperasi di Amerik Serikat. Selain itu juga motor ini tidak diproduksi secara masal, pasalnya motor tidak lulus uji keamanan dari Amerika Serikat. Lalu untuk harga yang dibanderol pada motor ini mencapai 55 ribu dolar Amerika atau sekitar Rp. 7,3 milyar.

8. Ecosse FE Ti XX Titanium Series

Untuk motor termahal di dunia yang selanjutnya adalah Ecosse FE Ti XX Titanium Series, motor yang satu ini memang meiliki desain yang sangat keren dan juga mewah. Selain memiliki tampila yang sangat keren, Ecosse FE Ti XX Titanium Series juga memiliki performa dapur pacu yang sangat tangguh sekali. Sehingga sangat wajar saja, bila menjadi salah satu motor paling mahal di dunia untuk saat ini.

Ecosse FE Ti XX Titanium Series
Ecosse FE Ti XX Titanium Series

Ecosse FE Ti XX Titanium Series telah dibanderol dengan harga sekitar $300 dolar dan bial dirupiahkan akan mencapai RP. 3,6 milyar. Harga tersebut pastinya akan sangat sepadan dengan apa yang sudah ditawarkannya, terlebih pada sektor dapur pacunya.Karena motor yang satu ini memiliki mesin dengan kapsitas 2409 cc dan mampu menghasilkan tenaga maximumnya sampai 225 hp.

9. Ducati Desmosedici D16RR NCR M16

Ducati menjadi salah satu produsen otomotif yang sangat terkenal di dunia untuk saat ini, karena produsen tersebut sudah cukup banyak menghadirkan motor yang sangat oke sekali. Bahkan produk dari Ducati dibanderol dengan harga yang sangat mahal-mahal seperti halnya dengan Ducati Desmosedici D16RR NCR M16 yang sekaligus menjadi salah satu motor termahal di dunia untuk saat ini.

Ducati Desmosedici D16RR NCR M16
Ducati Desmosedici D16RR NCR M16

Untuk motor besutan dari Ducati yang satu ini sudah tidak perlu untuk dipertanyakan lagi untuk soal performa dapur pacunya, sudah padti sangat tangguh dan power full. Selain itu juga memiliki desain yang sangat keren dengan material bodi karbon, maka sangat wajar saja bila harganya mahal. Bila berbicar harga, motor ini dibanderol dengan harga yang mencapai USD232.000 atau setara dengan 2,78 milyar rupiah.

10. Ducati Testa Stretta NCR Macchia Nera Concept

Untuk selanjutnya adalah Ducati Testa Stretta NCR Macchia Nera Concept, pada motor yang satu ini memang memiliki tampilan yang sangat keren sekali. Dapat kalian lihat sendiri dari segi modifikasi yang sudah diterpakan pada motor tersebut, apalagi material yang digunakan dalam memodifikasinya berbahan serat karbor untuk bagian frame dan logamnya dari titanium dan alumunium.

Ducati Testa Stretta NCR Macchia Nera Concept
Ducati Testa Stretta NCR Macchia Nera Concept

Dengan disokong mesin berkapasitas yang sangat besar, serta tipe mesin V2, 4 stroke. Pada tipe mesin tersebut mampu menghasilkan tenaga maxsimalnya yang mencapai 185 hp dengan raihan topspeed yang mencapai 230mil/jam. Dengan memiliki performa seperti tersebut dan modifikasi yang sangat keren, maka motor yang satu ini dibanderol dengan harga US$225.000 dan jika dirupiahkan mencapai Rp2,9 miliar.

11. Suzuki AEM Carbon Fiber Hayabusa

Tentunya masih terdapat banyak lagi motor-motor dengan banderol harga yang sangat mahal sekali, nah untuk selanjutnya adalah Suzuki AEM Carbon Fiber Hayabusa. Motor yang satu ini merupakan produksi khusus dari Suzuki yang bekerja sama dengan AEM yang sudah diresmikan didalam acra SEMA yang diselengarakan di Las Vegas pada tahun 2008.

Suzuki AEM Carbon Fiber Hayabusa
Suzuki AEM Carbon Fiber Hayabusa

Suzuki AEM Carbon Fiber Hayabusa sendiri hadir dengan menawarkan banyak sekali keunggulan diberbagai sektor dan salah satunya pad desain tampilannya. Dimana motor ini memiliki tampilan yang sangat keen dan juga mewah, lalu untuk sektor dapur pacunya juga tidak perlu untuk diragukan kembali. pastinya akan sangat tangguh dan power full. sedangkan untuk harganya mencapai US$200.000 apabila dirupaihkan mencapai Rp2,6 miliar.

12. MV Agusta F4CC

Pastinya kalian semua sudah banyak yang mendengar dengan produsen bernama MV Agusta, produsen otomotif yang satu ini memang namanya sudah dikenal diseluruh dunia. Selain itu juga ia telah menghadirkan salah satu motor termahal di dunia dengan nama MV Agusta F4CC sebagai varian termahal, pada motor termahal ini hanya diproduksi sebanyak 100 unit saja didunia.

MV Agusta F4CC
MV Agusta F4CC

Dengan jumlahnya yang 100 unti saja, pastinya hanya orang tertentu saja yang bisa memiliki sebauh motor paling mahal di dunia. Pada motor tersebut dibekali dengan mesin dengan kapsitas 1.078 cc empat silinder, 4 stroke, 16 valve. Pada tipe mesin tersebut mampu menghasilkan tenaga sebesar 198 hp, sedangkan untuk harganya telah dibanderol sekitar Rp. 2 milyar.

13. Yamaha BMS Chopper 250SS Road Star

Yamaha menjadi salah satu produsen otomotif yang turut menghadirkan motor termahal di dunia, namun untuk produka yang satu ini telah di custom. Hadir dengan nama Yamaha BMS Chopper 250SS Road Star, motor custom yang sudah di modif pada gerai asal Amerika Serikat. Pada bodinya sudah dilapisi dengan emas, yang membuat tampilanny sangat wah sekali.

Yamaha BMS Chopper 250SS Road Star
Yamaha BMS Chopper 250SS Road Star

Motor dengan mesin V-Twin OHV ini tidak hanya memiliki performa dapur pacu yang sangat tangguh saja. Namun yang membuat harganya sangat mahal pada customnya yang sudah habis 335 juta rupiah untuk bodi paint. Lalu waktu pengerjaan membutuhkan selam 3 ribu jam, apabila didhitung dalam modifikasi seperti tersebut. Sang builder menerangkan jika totoal habis 500 ribu dolar amerika atau setara 6,7 milyar rupiah.

14. Ultra Rare Porcupine

Ultra Rare Porcupine memang menjadi salah satu motor termahal di dunia yang, jika dilihat dari tampilannya memang sangat simpel sekali. Namun pada bagian depannya nampak berotot, namun itu akan sangat sepadan dengan performa yang telah dihasilkan pada mesin yang dibawakan oleh Ultra Rare Porcupine. Pasalnya motor yang satu ini merupakan salah satu motor balap.

Ultra Rare Porcupine
Ultra Rare Porcupine

Ditahun 2001 secara resmi Ultra Rare Porcupine telah di museumkan dikarenakan pada sektor karburatornya sangat rewl sekali. Namun sebelumnya motor ini sudah di lenglang, dimana sudah ditawar dengan harga yang mencapai 750 ribu dolar amerika yang mana bila dirupiahkan. Harga tersebut tembus dengan harga kisaran Rp 10 milyar.

15. Legendary British Vintage Black

Untuk motor paling mahal di dunia yang terakhir adalah Legendary British Vintage Black, pada motor yang satu ini memang memiliki tampilan yang sangat klasik sekali. Dengan balutan warna hiotamnya, membuat tampilan akan terlihat lebih gahar dan memancarkan aura klasiknya yang sangat kental sekali. Kalian dapat lihat sendiri dari gambarnya yang menampilkan bentuk dari Legendary British Vintage Black.

Legendary British Vintage Black
Legendary British Vintage Black

Sebetulnya motor termahal di dunia yang satu ini tidak dikenal dengan sektor dapur pacunya yang tangguh. Namun cerita pada masanya yang membuat motor ini mahal harganya. Pada motor klasik dengan sejuta cerita sejarah ini telah dibanderol dengan harga yang sangat mahal sekali. Dimana mecapai USD400 ribu dan bila dirupaiahkan akan menjadi Rp. 5,2 milyar.

Update Motor Termahal di Dunia

No.TipeHarga
16.Ecosse Moto Works FE Ti XX$300,000
17.Honda RC213V-S$184,000
18.Confederate G2 P51 Combat Fighter$113,900
19.Energica Ego45$68,000
20.Kawasaki Ninja H2R$50,000
21.Harley-Davidson CVO Road Glide Ultra$40,299
22.MV Augusta F4 RC$40,000
23.Ducati Panigale R$33,995
24.Harley-Davidson FXDR 114$21,349
25.Indian FTR 1200$12,999
26.Kawasaki Z900RS$10,999
27.BMW G310GS$5,695
28.2019 Honda Monkey$3,999
29.Suzuki SV650X$8,399
30.Yamaha YZF-R3$4,999
31.Ecosse Founder’s Edition Night Stalker$277,000
32.Carducci SC3 ADV$100,000
33.Arch Method 143$78,000
34.Tamburini T12 Massimo$1,000,000
35.The Yamaha BMS Chopper$3 million

Baca Juga :

Harga Motor ATVHarga Motor Moge
Motor Naked TerbaruHarga Motor Trail Terbaru

Nah itulah beberapa motor termahal di dunia yang sudah kami sampaikan kepada kalian semua, rata-rata motor mahal di dunia ini memiliki banderol milyaran rupiah. Pastinya tidak sembarang orang yang bisa memilikinya, selain itu juga terdapat momol termahal di dunia yang harganya juga bikin geleng-geleng kepala loh. Demikianlah yang bisa kami sampaikan, semoga informasi diatas dapat bermanfaat.